Kebutuhan terhadap porang untuk diekspor menjadi peluang bagi petani untuk menanam porang. Jika sudah panen, RENG TANI Farmer Community, yakni Komunitas yang menghubungkan antara petani dengan stakeholder, akan membeli hasil porang dari petani.
Harga porang yang dibeli cukup tinggi. Seperti yang dilakukan oleh RENG TANI Farmer Community saat kunjungan ke Dusun Babakan Sukamulya, Desa Sukatani, Kecamatan Haurwangi, Kabupaten Cianjur. Dan ke Cikumpay, Kecamatan Cempaka, Kabupaten Purwokerto, Provinsi Jawa Barat.
Baca juga: Dari Kratom hingga Porang, ini Daftar Komoditas yang Dilarang Diekspor oleh Mendag RI
Di dua wilayah itu, RENG TANI Farmer Community menjalin kemitraan untuk pembelian porang. (*)
Baca juga: Diduga Tipu Pembeli Porang, Seorang Warga Cimahi Dilaporkan ke Polres Subang
Editor : Syaiful Anwar