Pupuk Mahkota Sawit Untuk Tanaman Pertanian dan Perkebunan Lebih Subur

Reporter : Redaksi
Granul pupuk Mahkota Sawit

PT Empat Lima Nuswantoro selaku produsen pupuk pertanian dan perkebunan dengan merk "Mahkota Sawit" memberi solusi bagi petani yang kesulitan memperoleh pupuk bersubsidi.

Pupuk "Mahkota Sawit" telah dipercaya menjadi bagian dari upaya untuk mendukung ketahanan pangan nasional dengan menjalin kemitraan bersama petani. Fungsi dari pupuk "Mahkota Sawit" selain menyuburkan tanah, juga berfungsi untuk meningkatkan produktivitas. 

Baca juga: Tata Cara Dapatkan Pupuk Subsidi dan Terdaftar di RDKK

Kandungan Nutrisi Penambah Kualitas yang ada dalam setiap butiran pupuk "Mahkota Sawit", menjadikan pupuk tersebut tidak bisa dilepaskan dari kebutuhan petani terhadap pupuk. (Did)

Baca juga: 7 Penyeleweng Pupuk Subsidi di Ngawi Dihukum 3 Bulan Penjara

Editor : S. Anwar

Peristiwa
Trending Minggu Ini
Berita Terbaru