Valentino Reivan Wijaya Jadi DPO Polresta Yogyakarta

avatar Redaksi
  • URL berhasil dicopy
Valentino Reivan Wijaya
Valentino Reivan Wijaya
grosir-buah-surabaya

Polresta Yogyakarta menetapkan Valentino Reivan Wijaya sebagai Daftar Pencarian Orang (DPO) atas dugaan keterlibatan dalam tindak pidana penganiayaan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 351 KUHP. Penetapan DPO dilakukan berdasarkan Laporan Polisi LP/B/134/VI/2025/SPKT/Satreskrim Polresta Yogyakarta/Polda Daerah Istimewa Yogyakarta. 

Identitas : Valentino Reivan Wijaya

Tempat tanggal lahir : Jakarta, 15 Februari 2004

Alamat : Jalan Palmerah Utara 3, nomor 29, Kelurahan Palmerah, Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat, DKI Jakarta

Pekerjaan : Pelajar/Mahasiswa

Hingga saat ini, Valentino Reivan Wijaya belum memenuhi panggilan penyidik Polresta Yogyakarta dan keberadaannya masih dalam pencarian.

Apabila masyarakat mengetahui informasi terkait keberadaan orang tersebut, diharapkan segera menghubungi :

Penyidik IPTU Tony : 0813 1588 2894

Penyidik Pembantu AIPTU Arif : 0818 0406 8965

Layanan Aduan Polresta Yogyakarta : 0898 8835 689