Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Jatim : Selamat Memperingati Hari Jadi Jawa Timur
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Jawa Timur, Dr. Muhammad Isa Anshori, ATD., M.T, dan jajaran mengucapkan Selamat Hari Jadi Provinsi Timur ke 78 : 12 Oktober 1945 – 12 Oktober 2023.
“Semangat Nawa Bhakti Satya untuk Jawa Timur Maju Sejahtera”.
Editor : S. Anwar